NEWS UPDATE :  

Beasiswa

Beasiswa

Beasiswa yang terdapat pada SMA Negeri 1 Candung dan selama ini sudah didapatkan oleh siswa-siswi kami antara lain:

  • Beasiswa PIP yang didapatkan melalui program indonesia pintar
  • Beasiswa Baznas yang diberikan oleh Badan Amil Zakat Provinsi Sumatera Barat
  • Beasiswa Rajawali bagi siswa berprestasi baik prestasi akademik maupun non akademik
  • Zakat dari para majelis guru
  • Beasiswa dari dana pokir
  • dll